Selasa, 05 Februari 2013

Deskripsi VirtualBOx dan cara menggunakannya

8:48:00 AM Posted by Unknown No comments


Hai, Blogger Indonesia dan tentunya sahabat online (cie elah, sok imut ) hahaha.. ketemu lagi nih di design Blog by Damanik saya ada informasi nih tentang Dunia teknologi dan informasi.. hehhehe
Khususnya  untuk Perangkat lunak / software.. Apakah kalian tau tentang VitajualBox ? Kebetulan saya sekolah di SMK jurusan TI khususnya untuk sofware / atau Perangkat Lunak..  yaudah kita langsung Cekidot aja.. ahhahaahah :D
A. Deskripsi Singkat VirtualBOX
Oracle VM VirtualBox adalah perangkat lunak virtualisasi, yang dapat digunakan untuk mengeksekusi sistem operasi "tambahan" di dalam sistem operasi "utama". Sebagai contoh, jika seseorang mempunyai sistem operasi MS Windows yang terpasang di komputernya, maka seseorang tersebut dapat pula menjalankan sistem operasi lain yang diinginkan di dalam sistem operasi MS Windows.
Fungsi ini sangat penting jika seseorang ingin melakukan ujicoba dan simulasi instalasi suatu sistem tanpa harus kehilangan sistem yang ada. Aplikasi dengan fungsi sejenis VirtualBox lainnya adalah VMware dan Microsoft Virtual PC.
Sistem operasi yang dapat menjalankannya antara lain LinuxMac OS XWindows XPWindows VistaWindows 7Windows 8Solaris, dan OpenSolaris
trus gimana contohnya menggunakan sistem operasi yang lain di VB setelah berhasil di instal.... Cranya gini nih sob.. hhehehhe
B. Cara Penggunaannya
Pertama, klik Baru seperti yang ditunjuk anak panah merah pada gambar:
Yang Kedua, klik Next dan pilih OS type yang Kamu pilih Misal Windows XP..

Yang Ketiga,  kemudian terdapat menu kembali.. Jika km pertama kali menggunakan VirtualBox Maka yang kamu pilih adalah yang pertama.. Seperti pada gambar... :)
\

Yang Keempat, untuk memilih Disk Virtual creation wizard nya.. Pilih aja Virtual Hard Disk / VHD.. soalnya kalo yang laen gak tau.. Baru belajar... hheheheh :P


Yang Kelima, Udaha aja lagu aja ya.. hahahah:D Okeh lanjut.. Untuk Virtual Storage Detail nya pilih Dynamically allocated
Langakh keenam untuk Virtual Disk file location and Size .. nama sudah tertera.. sednagkan untuk sizenya pilih aja ditengah2.. Misalnya 2,00 TB,, Berarti 10,00 GB..


Selanjutnya tinggal di Create, create aja terus.,. Oke.. hahahah
Setelah langkah2 di atas telah di lakukan kita tidak bisa langsung menggunakannya,, karena belum di seting.. 
Untuk menyetting nya.. dengan cara Control+S kemudian System Matikan Floppy seperti pada gambar..
kemudian klik storage.. dan pada klik empty dan akan muncul kotak attributes lalu pilih gambar cd di smaping tulisan IDE Secondary Master,, kemudian di klik gambar itu.. 

Kemudian tambahkan ISO XP.. sekedar info ISO untuk XP bisa doi download.. klik ISOnya.. kemudian klik OK.


windows Xp Sudah bisa di jalankan.. 

Selamat mencoba Dan semoga bermanfaat,, ^^

0 comments:

Posting Komentar